Labtek Biru ITB. Sumber https://www.flickr.com/photos/nurindas/6066672007 Labtek (Laboratorium Teknologi) Biru merupakan gabungan Labtek IX dan X yang ditempati program studi Teknik Kimia, Teknik Material, Mikrobiologi dan Biologi Batubara atau coal merupakan salah satu sumber energi primer yang paling banyak digunakan di seluruh dunia untuk pembangkit tenaga listrik (PLT). Teknologi baru dalam pemrosesan batubara terus dikembangkan untuk meningkatkan perolehan energinya, yakni gasifikasi dan liquifaksi. Selain dapat digunakan sebagai bahan bakar dalam PLT, teknologi baru dalam pemrosesan batubara dapat digunakan sebagai bahan bakar kendaraan. Wiser Molecular Model of Coal . Sumber : https://www.ems.psu.edu/~radovic/coal_structure.html Dalam teknologi gasifikasi, gas hidrogen (H2) yang merupakan produk utama digunakan sebagai bahan bakar kendaraan fuel cell sebagai generator dalam kendaraan listrik. Berikut merupakan konversi bahan bakar padat batubara me